Dinas Pendidikan Provinsi memiliki satu program tahunan rutin untuk menilai kinerja Kepala Sekolah. Kegiatan tersebut adalah Penilaian Kinerja Kepala Sekolah atau biasa disebut dengan PKKS. PKKS bertujuan untuk menilai kinerja Kepala Sekolah dalam kurun waktu satu tahun terakhir. Ada empat ...

Penulis Kenamaan Indonesia Asma Nadia hadir di SMA Albayan pada hari Sabtu, 18 Maret 2023. Asma Nadia mengisi kegiatan talk show dan bedah buku Surga yang Tak Dirindukan 3. Asma Nadia sudah menulis puluhan buku dan 12 diantaranya difilmkan serta ...

Literasi sekolah adalah salah satu kegiatan penting dan menjadi bagian yang tidak bisa dipisahkan dari kegiatan kurikulum. Literasi membaca dan menulis agar siswa mempunyai budaya baca yang baik harus selalu terus dipelihara di lingkungan sekolah. Dalam rangka membudayakan kebiasaan membaca ...

SMA Albayan pada hari Rabu, 8 Februari 2023 menerima kunjungan dari civitas akademika Sekolah Tinggi Hukum Militer (STHM) TNI Angkatan Darat. Rombongan yang berjumlah empat puluh orang tersebut dipimpin oleh ketua STHM yaitu Brigjen. Dr. Ateng Karsoma,S.H.,M.Kn dan guru besar ...

Al-Azhar Sport Education Art Culture and Entertainment  (ALSEACE)  kembali diselenggarakan oleh SMA Al-Azhar BSD pada tahun 2023. Pada even tersebut SMA Albayan berpartisipasi dalam lomba basket. Kegiatan yang diselenggarakan oleh OSIS SMA Al Azhar BSD Jakarta ini merupakan kegiatan rutin ...

Studi banding adalah salah satu kegiatan untuk menambah wawasan dan pengetahuan  tentang suatu hal agar meningkat kualitas hasilnya. Studi banding diperlukan agar sebuah kegiatan maupun program kerja lebih baik lagi di masa depan. SMA Albayan dalam hal ini jajaran pengurus ...

Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) adalah sebuah organisasi di lingkungan sekokah sebagai sarana pembinaan kesiswaan. Keberadaan OSIS di sekolah ada dalam wewenang bidang kesiswaan. OSIS SMA Albayan melakukan pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS melalui beberapa tahapan. Dimulai dengan pendaftaran ...

Penilaian Kinerja Kepala Sekolah atau biasa dikenal dengan sebutan PKKS adalah kegiatan penilaian yang rutin dilaksanakan setiap tahun oleh Dinas Pendidikan Kantor Cabang Dinas masing-masing wilayah di seluruh Indonesia. SMA Albayan melaksanakan kegiatan PKKS di tahun 2023 ini pada hari ...

SMA Albayan sebagai sekolah berasrama yang mempunyai visi menjadikan siswanya mandiri, berprestasi dan berakhlaqul karimah tentu mempunyai berbagai program yang sejalan dengan visi tersebut. Dalam rangka menjadikan siswa SMA Albayan mnjadi siswa yang mempunyai akhlaqul karimah maka sekolah dalam hal ...

Perpustakaan sekolah sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari sistem pembelajaran di sekolah seyogyanya memiliki kualitas terstandarisasi nasional sesuai dengan standar Nasional Perpustakaan (SNP) yang ditetapkan oleh Perpustakaan Nasional (PERPUSNAS). Perpustakaan DR.Muslih Muhsin SMA Albayan sudah terakreditasi A oleh PERPUSNAS pada ...